WEB SEARCH ENGINE (MESIN PENCARI WEB)


PENGERTIAN MESIN PENCARI

  • Mesin pencari web merupakan suatu fasilitas yang terdapat di Word Wide Web yang dapat digunakan untuk mencari informasi megenai lokasi sebuah artikel,file,dan lain lain di internet
  • Hasil pencarian ini dapat berupa halaman web,file-file,gambar,audio,ataupun dalam format-format dokumen 

SEJARAH MESIN PENCARI WEB

  • Archie = 1990
  • Veronica dan Jughead = 1991
  • Wandex,Aliweb dan JumpStation = 1993
  • WebCrawler,Lycos,Magellan,Excite,Infoseek,Inktomi,Northern Light,Yahoo,Google = 1994

JENIS MESIN PENCARI WEB 
  • Mesin pencari real-time : menggunakan sistem pencarian informasi secara langsung saat mendapatkan masukkan dari user
  • Mesin pencari indeks : menggunakan sistem pencarian informasi dari berdasarkan data-data yang sebelumnya telah di indeks

FASILITAS FASILITAS GOOGLE 


  • http://images.googel.com = digunakan untuk melakukan pencarian file-file gambar
  • http://maps.google.com = digunakan untuk mencari lokasi suatu tempat 
  • http://news.google.com = digunakan untuk mencari informasi berita
  • http://video.google.com = digunakan untuk mencari file-file video 

KENDALA PADA MESIN PENCARI WEB


  • Website berkembang secara cepat
  • Halaman website yang sering diperbaharui (update)
  • Kemamapuan mesin pencari dalam megolah kata kunci masih terbatas
  • Website yang dibuat secara dinamis
  • Banyak website dinamis yang tidak dapat di index oleh mesin pencari web
  • Beberapa mesin pencari tidak menampilkan hasil pencarian berdasarkan kecocokan 
  • Beberapa website meakukan kecurangan agar website mereka ditampilkan paling pertama pada hasil pencarian  




Komentar

Postingan populer dari blog ini

MAIL MARGE

LOGIKA DAN ALGORITMA

MICROSOFT WORD